Yakin, Pembersih Lantai yang Kita Gunakan aman untuk si Kecil?

Memastikan lantai bersih bebas kuman adalah prioritas harianku sebagai seorang mama, agar buah hatiku bebas bermain tanpa rasa khawatir ada kuman di lantai. Mengingat bahwa ini adalah masa-masa eksplorasinya, apapun aktivitas yang dia lakukan, akan selalu bersentuhan dengan lantai. 

Mama, pernah ga sih terpikir bahwa produk pembersih lantai yang biasa kita gunakan sehari-hari, aman untuk baby bermain di lantai? Pasti mama masih menggunakan alas kan? Baik itu tikar ataupun playmate. 
Nah, kalau baby langsung main di lantai gimana ya? 

Bahaya ga ya cairan kimia dalam pembersih lantai yang kita gunakan?
Apalagi kalau si kecil sering memungut makanan yang sudah jatuh ke lantai dan memakannya, ataupun berpura-pura memakan mainan yang menyerupai makanan yang seringkali dia letakkan di lantai. Ga kebayang dong yaaa kalau buah hati kita ga sengaja menelan sisa bahan kimia tersebut.

Pembersih lantai yang dijual di pasaran, mungkin ampuh membunuh kuman dan bakteri yang ada di lantai rumah kita. Namun, ketika mama hamil atau memiliki baby, sudah sewajarnya mama memiliki kekhawatiran tersendiri, apakah pembersih lantai yang digunakan di rumah aman untuk janin ataupun babyku ya? Nih ya ma, kandungan dalam pembersih lantai biasa yang bisa saja berbahaya untuk janin ataupun baby kita.
1. Phthalates
Fragrance’ atau parfum pada produk pembersih lantai biasanya terbuat dari bahan kimia ini. Paparan bahan kimia ini masuk melalui pernapasan atau kontak langsung dengan kulit. Beberapa hasil penelitian menunjukkan phthalates dapat mengganggu hormon.

2. Alkohol 
Alkohol memang ampuh membunuh kuman pada lantai dan area rumah lainnya. Tapi hati-hati, kulit dapat menyerap alkohol dengan cepat dan mengalami kerusakan jaringan yang permanen. Duh ga kebayang dong kalo dialami sama buah hati kita?

3. Triclosan
Triclosan adalah antibakteri yang banyak dipakai pada produk pembersih. Studi menunjukkan triclosan dapat meningkatkan risiko alergi pada anak dan gangguan endokrin. Bahan kimia ini juga bersifat karsinogenik, artinya dapat menyebabkan kanker jika digunakan jangka panjang. Serem banget maaa...

4. Chlorine / Klorin 
Chlorine adalah pembasmi bakteri dan kuman. Bahan ini biasanya dipakai untuk kolam renang, disinfektan dan pembersih lantai. Klorin dapat menyebabkan gangguan jantung serta masalah pernafasan, yakni meningkatkan risiko asma pada bayi. Kulit sensitif bisa iritasi bila terkena klorin.

5. SLS/SLES
Sodium Lauryl Sulfate (SLS) dan Sodium Laureth Sulfate (SLES) adalah deterjen dan surfaktan yang populer sebagai bahan pembuat busa. Namun ternyata bahan ini juga berbahaya bagi Si Kecil. SLS/SLES dapat membuat iritasi pada mata, kulit, hingga paru-paru.

Nah, ternyata kekhawatiran yang Mama rasakan bukannya tak beralasan loh ma. Bahan keras dalam pembersih lantai memang dapat menghilangkan noda dan membunuh kuman, tapi juga berisiko pada kesehatan bayi dalam kandungan Mama.

Kabar baiknya, sekarang sudah ada loh cairan pembersih lantai yang aman untuk ibu hamil dan bayi. Penasaran ga sih sama produknya?? Yuk simak tulisanku sampai habis ya…

Mama’s Choice menghadirkan produk terbaru, yaitu Baby Floor Cleaner dengan formula yang lembut dan aman untuk bayi, sekaligus efektif membersihkan dibandingkan pembersih lantai biasanya.
Yang aku suka dari produk ini, wanginya soft banget, karena murni dibuat dari perpaduan bunga lavender, chamomile, dan rosemary. 
1. Lavender Oil merupakan bahan pewangi alami dan bertindak sebagai anti alergen.
2. Chamomile bersifat melembabkan, menenangkan, serta mencegah iritasi pada kulit bayi
3. Rosemary merupakan agen antibakteri, yang mampu melembabkan kulit. Mengandung vitamin A, E, dan C untuk melindungi kulit.
Bahan yang dipilih kualitasnya premium ya mama, sehingga ga cuma bersih tapi juga wangi untuk lantai nih.
Dikemas dengan design yang lucu, dalam ukuran 450 ml, aku rasa worth it banget untuk kalian gunakan di rumah ya mam. Mama's Choice Baby Floor Cleaner sudah memiliki label Halal MUI loh mam. Nah, makin ga worry kan?

Kenapa sih harus menggunakan pembersih lantai bayi dari Mama’s Choice?
1. Mengandung antibakteri dari ekstrak alami
Terbuat dari Antibakteri Alami: Rosemary, Lavender, Chamomile. Jadi tak hanya berfungsi untuk membersihkan lantai, tapi juga sekaligus mencegah iritasi pada kulit bayi.

2. Formula Food Grade
Formula Mama’s Choice Baby Floor Cleaner juga aman jika sampai terkena makanan atau mainan bayi. 

3. Bebas Residu
Tidak meninggalkan residu bahan kimia berbahaya pada lantai, sehingga anak-anak bisa bermain dengan tenang. 

4. Bebas toksin
Mama’s Choice Baby Floor Cleaner 100% bebas dari bahan kimia yang membahayakan bayi, seperti SLS, Ammonia, Alkohol, Phthalates, Paraben, Triclosan, dan Chlorine/Klorin.

5. Efektif membunuh kuman
Menggunakan bahan alami bukan berarti kurang efektif membersihkan, lho. Formula Mama’s Choice Baby Floor Cleaner telah teruji di laboratorium, efektif membunuh bakteri Staphylococcus Aureus, E. Coli, dan Pseudomonas Aeruginosa.

6. Dermatologist Tested
Teruji klinis dan aman untuk kulit sensitif sekalipun

7. Harga terjangkau
Harganya menyesuaikan dengan efisiensi keuangan para mama nih, mereka sedang ada promo loh ma. Mama bisa cek di sini ya
www.mamaschoice.id atau ke instagram @mamaschoiceid

Cara Menggunakan Mama’s Choice Baby Floor Cleaner
Untuk lantai bersih kesat menyeluruh, Mama cukup mencampurkan 1 tutup (30 ml) cairan pembersih lantai konsentrat Mama’s Choice dengan 2-3 liter air, kemudian sapukan ke lantai dengan kain pel. Praktis, Mama tak perlu repot mengekstrak bahan-bahan sendiri di rumah!
Dibandingkan dengan pembersih biasa yang ditemukan di toko, pembersih lantai Mama’s Choice jauh lebih lembut dan tidak korosif. Pembersih ini tidak akan membahayakan Mama, anak-anak, serta anggota keluarga yang lain!

Yuk #KurangiWorry mulai hari ini dengan beralih ke Mama’s Choice Baby Floor Cleaner, cairan pembersih Lantai khusus yang sangat aman untuk kamar bayi & rumah Mama!

Referensi : 
Ini alasan pembersih Lantai Mama’s Choice Aman untuk Ibu Hamil
Cari tahu selengkapnya kelebihan pembersih lantai Mama’s Choice di sini yuk

Komentar

  1. Terima kasoh untuk infonya 😊

    BalasHapus
  2. Terima kasih untuk infonya. 😊

    BalasHapus
  3. Makasih mamak shafa untuk informasinya

    BalasHapus
  4. Makasih mak res infonyaaa jadi tau skrg mama's choice ada produk pembersih lantainya😍

    BalasHapus
  5. Wah nice sharing mom.. Pas banged anak suka main di lantai.. Ternyata pembersin lantai pun bagusnya yg aman untuk anak..

    BalasHapus
  6. Wow rumah jadi rapih dan bersih bebas kuman ya

    BalasHapus
  7. Wah terima kasih infonya mommies, produknya bagus

    BalasHapus
  8. Wah baru tau ada produk kaya gini bagus yaa

    BalasHapus
  9. Aku juga suka banget pake produk mamas choice baby floor cleaner bep wangi

    BalasHapus
  10. bener banget kudu perhatikan keamanan produk kalau mau menjaga si kecil ya

    BalasHapus
  11. Wah makasih banyak rekomendasi nya

    BalasHapus
  12. Aku sudah beli mba, wanginya seger bgt ya, suka bgt 🥰

    BalasHapus
  13. Mantappp moms infonya 😍👍 mksih banyak ya otw beli

    BalasHapus
  14. Makasih rekomendasi ny ya bun

    BalasHapus
  15. aku blm pernah cobain produk ini mak restii hahah

    BalasHapus
  16. makin banyak ya varian mama choice

    BalasHapus
  17. Di marketplace lagi promo ga mom? Aku mau beralih ke mama's choice nih 😆

    BalasHapus
  18. Aku mau beli jugaa ternyataa kandungannya terbaik😍

    BalasHapus
  19. Naahhh,, selain bikin lantai bersih dan aman untuk anak2, wanginyaaa itu enaaak bangeet 🤩

    BalasHapus
  20. Suka sama produk mama's choice karena bebas dr tocic jg bahan bahan berbahaya jd pasti aman buat keluarga

    BalasHapus
  21. Emang penting banget yaa tau apa kandungan produk pembersih lantai, apalagi kalo punya bayi dirumah. Sekarang jadi lebih aman main di lantai.

    BalasHapus
  22. Waaah recommended nih, mau cobain aah. makasi yaa reviewnya

    BalasHapus
  23. Terimakasih mom udah kasih info yg bermanfaat banget...mau coba ahh

    BalasHapus

Posting Komentar